get app
inews
Aa Text
Read Next : Jelang Pencoblosan, Bawaslu Kabupaten Pasuruan Ajak Masyarakat Awasi Politik Uang

Arang Muatan Truk Terbakar di Tol Surabaya-Gempol, Arus Lalu Lintas Macet

Minggu, 16 April 2023 | 19:01 WIB
header img
Tangkapan layar saat muatan truk terbakar di Tol Surabaya-Gempol, Minggu (16/4/2023). (Pramono Putra).

"Kami tadi kebetulan melintas. Begitu tahu ada muatan terbakar, kami lantas menghentikan mobil tangki air dan meminta bantuan untuk memadamkan," katanya.  Dari hasil pemeriksaan, kebakaran itu diduga karena muatan arang yang diangkut dari Bondowoso menuju Lamongan. Arang kemungkinan terpapar  kondisi panas akibat terik matahari sehingga mengeluarkan asap.

"Bisa jadi juga karena arangnya masih menyimpan bara saat dikemas. Ditambah dengan kondisi cuaca yang memang panas," katanya.  Untuk kepentingan pemeriksaan, saat ini truk dan muatan arang yang terbakar diamankan di mako PJR Tol Polda Jatim di Waru-Sidoarjo.

https://jatim.inews.id/berita/muatan-truk-terbakar-di-km-760-tol-surabaya-gempol-lalu-lintas-tersendat?_ga=2.231609375.1470896255.1681645565-1940045668.1681645562.

Editor : Bian Sofoi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut