Ocampos dari Sevilla dan Cristante dari Roma berhasil menjalankan tugas sebagai penendang pertama. Sevilla unggul di penendang kedua. Bounou menggagalkan penalti Mancini. Skor 2-1. Pada penendang ketiga, Roma kembali gagal. Tendangan Ibanez membentur tiang sedangkan tendangan Rakitic masuk skor 3-1.
Pada penendang keempat Sevilla memastikan gelar juara Liga Europa usai tendangan Montiel gagal diantisipasi kiper Roma. Sevilla kembali juara Liga Europa.
Susunan Pemain:
SEVILLA (4-2-3-1): Yassine Bounou; Jesus Navas, Loic Bade, Nemanja Gudelj, Alex Telles; Ivan Rakitic, Fernando; Lucas Ocampos, Oliver Torres, Bryan Gil; Youssef En-Nesyri.
ROMA (3-4-2-1):
Rui Patricio; Chris Smalling, Gianluca Mancini, Roger Ibanez; Zeki Celik, Bryan Cristante, Nemanja Matic, Leonardo Spinazzola; Paulo Dybala, Lorenzo Pellegrini; Tammy Abraham.
baca: https://www.inews.id/sport/soccer/sevilla-juara-liga-europa-20222023-usai-bekuk-as-roma-lewat-adu-penalti.
Editor : Bian Sofoi