Penampakan Makam Siti Hawa, Istri Nabi Adam Alaihissalam, Panjangnya Nyaris 80 Meter

Novie Fauziah
Area makam Siti Hawa istri Nabi Adam Alaihissallam. (Foto: YouTube Alman Mulyana)

JAKARTA, iNewsPasuruan.id - Ibu dari segala yang hidup, Siti Hawa, adalah istri Nabi Adam alaihissalam. Wanita pertama yang diciptakan Allah Subhanahu wa Ta'ala, dan berasal dari tulang rusuk sebelah kiri suaminya saat berada di surga. Tahukah Anda, bagaimana tinggi atau ukuran tubuh nenek moyang umat manusia itu?

Ya, makhluk hidup pada zaman dulu termasuk Hawa dan Nabi Adam Alaihissallam memiliki tubuh yang besar serta tinggi berkali-kali lipat dari manusia zaman sekarang.Bahkan, makam Hawa pun sangat panjang, yakni hingga mencapai 80 meter. Makam tersebut berada di Maqbaroh Hawa, District Al Ammareyyah, Kota Jeddah, Arab Saudi.

YouTuber asal Indonesia, Alman Mulyana, memperlihatkan penampakan area pemakaman Hawa. Tampak makam-makam itu sangatlah panjang, hingga mencapai 80 meter. "Ini makamnya panjang-panjang, makam Hawa sampai 80 meter," kata Alman Mulyana dalam kanal YouTube-nya. 

Editor : Bian Sofoi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network