Emak-emak Jember Kumpul Doakan Polri, Ada Masalah Apa?

Edi Purwanto
Emak-emak mendoakan Polri agar bisa mengamankan jalannya mudik dan Idul Fitri 2023 sehingga berjalan lancar. foto:IST

Jember, iNewsPasuruan.id - Laskar Sholawat Nusantara (LSN) menggelar apel kebangsaan yang melibatkan emak-emak di Jember Jawa Timur. Dalam apel tersebut, emak-emak yang tergabung dalam srikandi Laskar Sholawat Nusantara mendukung Polri dalam menciptakan keamanan dalam menyambut Idul Fitri 1444 H.

"Kami merasa support Polri dengan menggelar doa bersama untuk menjaga keamanan dan ketertiban dalam menyambut idul fitri mendatang,"jelas Presiden LSN Muhammad Fawait, Kamis (13/4/2023).

Pria yang juga bendahara Gerindra Jawa Timur ini mengatakan, dengan doa bersama tersebut diharapkan betul-betul bisa mengamankan dan diberi kekuatan dalam pengamanan Idul Fitri. "Tentunya beberapa tahun lalu banyak masyarakat tak bisa merayakan idul fitri karena pandemi covid-19, maka tentunya ke depan sangat berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya saat pandemi," jelasnya.



Editor : Bian Sofoi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network