Waduh! RSUD Bangil Gelar Konser Band Dekat IGD Poli-Jantung, Kondisi Pasien Bikin Keluarga Resah

Jaka Samudra/Rivo
RSUD Bangil gelar konser band di dekat ruang IGD Poli-jantung. Foto: instagram

Sementara itu, dokter Tri Agung, wakil Direktur Umum dan Keuangan RSUD Bangil menjelaskan, alasan dipilihnya halaman rumah sakit sebagai tempat pagelaran musik.

Menurutnya, pihak RS sengaja memilih lokasi tersebut sebagai acara peresmian gedung baru RSUD Bangil.

"Acara pertunjukan musik ini memang sengaja diselenggarakan di depan gedung rawat jalan karena inti acaranya adalah peresmian gedung," ucapbya.

Pihaknya sudah mempertimbangkan dengan matang potensi adanya gangguan suara bising tersebut.

"Pihak panitia  bersama event organizer pun sudah melakukan pengecekan sound system sebelum acara," tambahnya.

Meski begitu, pihak RSUD Bangil meminta maaf atas viralnya video konser yang digelar di rumah sakit tersebut. Pihaknya berjanji akan bertanggung jawab penuh atas kelalaian kegiatan itu.

 

Editor : Hikmatul Uyun

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network